Majalah game mingguan di Jepang, Famitsu, memberikan skor review untuk game yang akan dirilis pekan depan. Pekan ini Famitsu edisi 1295 Pekan ini Famitsu menjadikan Spec: Kan sebagai satu-satunya juara.- Spec: Kan (3DS) – 7/7/6/7 [27/40]Jika dilihat dari screenshot-nya, game ini memiliki genre detektif dengan puzzle. Uniknya, game ini menggabungkan grafis 2D klasik 16-bit dengan foto orang sungguhan (yang kemungkinan besar adalah protagonisnya) ketika mereka saling bercakap-cakap.[ Sumber : Sinobi, Gematsu ]