Layar 5-inchi Super LCD3 pada resolusi 1080x1920-pixel dan kerapatan 440ppi
Berpelindung Corning Gorilla Glass 3 dengan teknologi Native Damage Resistance
Kamera depan 5-megapixel, dan dua modul kamera (Duo Camera) Ultrapixel di belakang, dengan sensor BSI, ukuran Pixel2.0 µm, ukuran sensor 1/3', aparture f/2.0, lensa 28mm
Memory RAM 2GB
Chipset Snapdragon 801 dengan prosesor quad-core pada kecepatan 2.3GHz
GPU Adreno 330
Dual Audio Speaker dengan pemrosesan HTC BoomSound
Konektivitas WiFi 802.11 a/b//g/n/ac, Bluetooth 4.0 dan GPS
Baterai 2600 mAh non-removeable
Internal storage 16 GB atau 32GB dengan tambahan slot microSD
Android 4.4.2 dengan Sense 6.0
capacitive
Lanjut ke halaman 2...
HTC One M8 juga mencoba membedakan dirinya dari flagship lain yang juga menawarkan Snapdragon 801, melalui konfigurasi dua modul kamera utama, yang mereka sebut sebagai "Duo Cameras."
purple tint
dual-sensor
depth of field
refocus
depth of field
foto untuk mempermudah membuat album seseorang yang sama.
Lanjut ke halaman 3...
Kamera sekunder One M8 diposisikan di atas kamera utamanya. Kamera sekunder tersebut berfungsi mengambil data
depth of field,
untuk keudian diproses selama melakukan aktifitas editing
.
Karena itulah konfigurasi dua kamera pada One M8 ini bukan untuk mengambil foto 3D, melainkan
untuk proses
editing. Ketika mengambil foto, maka kamera sekunder
akan menyimpan informasi
depth of field
. Dari sana, pengguna bisa menambahkan efek seperti bokeh, atau re-focus foto tersebut ke subyek atau obyek yang lain, yang oleh HTC disebut sebagai UFocus. Semua proses tersebut dilakukan setelah foto diambil
.
Selebihnya HTC One M8 membawa banyak elemen desain yang disukai dari smartphone terbaik dunia tahun 2013 lalu, HTC One M7. bagian depannya memang dikuasai layar, meskipun di sekelilingnya masih banyak bagian pembaatas berwarna hitam. Keempat sudutnya juga mengkurva lebih lembut. Termasuk juga permukaan casing belakangnya yang juga dibuat melengkung, dengan finishing beraksen metal yang membuatnya terlihat berkelas. Kemudian kualitas output audionya masih diangga mumpuni dengan dukungan dua speaker BoomSound yang menghadap depan. HTC mengatakan One M8 yang menjalankan Android 4.4.2 dengan polesan antar muka Sense 6.0 ini seharusnya 25% lebih keras dari HTC One M7. Kemudian yang menyiratkan kesan mahal dari smartphone mereka ini, One M8 masih menggunakan konsep casing unibody berbahan metal yang begitu solid -- HTC mengklaim 90% housing One M8 ini berbahan metal. Bedanya kali ini ada lebih banyak variasi warna (