Baca artikel Duniaku lainnya di IDN App
For
You

Film Baru Rurouni Kenshin akan Hadir 3 Juli 2020 di Jepang!

warnerbros.co.jp
warnerbros.co.jp

Sejak diumumkan, film baru Rurouni Kenshin bikin heboh pembaca duniaku.com. Apakah kamu termasuk salah satu yang menantikannya? Kalau begitu kabar baik nih buat kamu, situs resmi Rurouni Kenshin Saisusho mengungkap tanggal rilis kedua film yang akan hadir!

1. <i>Rurouni Kenshin Saishusho The Final </i>akan hadir 3 Juli 2020 di Jepang

warnerbros.co.jp
warnerbros.co.jp

Situs resmi Rurouni Kenshin Saishusho mengungkap kalau bagian pertama filmnya, The Final, akan hadir 3 Juli 2020 di Jepang. 

The Final ini akan menyajikan kisah yang belum diadaptasi penuh di anime: Jinchu. Alur di mana Enishi Yukishiro mencoba menuntut balas pada Kenshin atas kematian Tomoe, istri pertama Kenshin.

2. <i>Rurouni Kenshin Saishusho</i> <i>The Beginning </i>akan hadir 7 Agustus

warnerbros.co.jp
warnerbros.co.jp

Setelah itu, akan hadir Rurouni Kenshin Saishusho The Beginning yang rilis 7 Agustus. Yang ini akan menceritakan gimana bekas luka Kenshin komplet menjadi X. 

3. Untuk Indonesia masih menunggu kabar

rappler.com
rappler.com

Itu tanggal rilis di Jepang. Gimana dengan Indonesia? Untuk saat ini kami masih menanti kabar dari distributor lokal. Bahkan belum diketahui apakah film ini akan tayang di sini atau tidak. 

Namun mengingat dulu film-film Kenshin rilis di bioskop lokal, tampaknya kita bisa optimis film ini juga akan hadir di Indonesia. 

Rurouni Kenshin Saishusho masih disutradarai oleh Keishi Otomo yang menyutradarai film-film sebelumnya. Kenshin pun masih diperankan oleh Takeru Satoh. 

Secara keseluruhan, kisah Kenshin ini tampaknya memang akan menarik terutama buat yang belum pernah melihat alur Jinchu maupun kisah Kenshin dengan Tomoe Yukishiro. 

Gimana menurut kamu kabar terbaru ini?

Share
Editor’s Picks
Topics
Editorial Team
Fahrul Razi
EditorFahrul Razi
Follow Us

Latest in Film

See More

Commodo quis odio semper fames risus facilisis.

19 Des 2025, 13:33 WIBFilm
raDXpkcRlL.png

coba artikel duniaku

01 Okt 2025, 16:51 WIBFilm
road-3133502_960_720.jpg

artikel mengandung carousel

22 Sep 2025, 10:02 WIBFilm
dok. pribadi

Artikel coba lagi

15 Sep 2025, 14:47 WIBFilm
pribadi

cek internal link duniaku

03 Sep 2025, 17:08 WIBFilm
androidcentral.com

duniaku 1

02 Sep 2025, 14:18 WIBFilm
sss

artikel baru

31 Jul 2025, 15:01 WIBFilm