Resepsi Pernikahan Unik Hadirkan Power Ranger Sebagai Pengawal

Acara bertema Power Ranger memang lazimnya diadakan untuk acara ulang tahun anak kecil. Namun ternyata, resepsi pernikahan unik kedua warga Malaysia, Ameerul dan Nawwal ini berani tampil beda dengan menampilkan superhero asal Jepang - Amerika tersebut.
http://www.duniaku.net/2015/05/04/samurai-dan-model-jepang-berbikini/



















