Untuk Generasi Selfie, Kini Tersedia Jejaring Sosial Khusus Koleksi Foto Narsis

Aplikasi ini sudah dirilis sejak pekan lalu, dan sepertinya tidak ada konfirmasi yang ramai dari developernya. Namun ketika kalian membaca nama aplikasi atau platform ini, yaitu Selfies, pasti bisa langsung menyimpulkan seperti apa aplikasi yang sejauh ini juga masih dalam tahap percobaan ini. Awalnya, Selfies merupakan aplikasi layanan membuat avatar Gravatar untuk Android, yang kemudian diubah menjadi Selfies ini. Karena itulah, AutomatticĀ menarget pengembangan Selfies ini lebih awal di Android, sebelum versi iOS-nya.
Google Play Store















